Simanjuntak, Maslina (2018) MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA DALAM MATERI SEGITIGA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS) BERBANTUAN AUTOGRAPH DI KELAS VII SMP SANTO ANTONIUS JAKARTA. Journal of Mathematics Education and Science, 3 (2). pp. 167-174. ISSN 2579 6550
|
Text
MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA DALAM MATERI SEGITIGA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS).pdf Download (624kB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep siswa SMP kelas VII-2 SMP Santo Antonius Jakarta. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan menggunakan model pembelajaran think-pair-share (TPS) berbantuan Autograph. Hasil penelitian memperlihatkan tercapai ketuntasan klasikal di siklus 1 yaitu 86,67% dengan rata-rata 72,43, peningkatan jumlah siswa yang mencapai kriteria ketuntasan belajar sebanyak 26 orang, peningkatan ketuntasan klasikal sebesar 86,67%, peningkatan rata-rata sebesar 56,6, dan terdapat 19 orang peningkatan kemampuan pemahaman konsep tergolong sedang, 11 peningkatannya tergolong tinggi. Kemampuan guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran pada siklus I sudah termasuk kategori baik yaitu 82,81, hasil observasi siswa juga termasuk kategori baik yaitu 85,35.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | SCIENCE > Mathematics |
Depositing User: | Mr. Admin Repository |
Date Deposited: | 12 Jun 2019 07:57 |
Last Modified: | 12 Jun 2019 07:57 |
URI: | http://repository.uki.ac.id/id/eprint/771 |
Actions (login required)
View Item |