Penerapan Diversi Dan Restorative Justice Terhadap Anak Yang Berhadapan Dengan Hukum

Febriana, Vina (2019) Penerapan Diversi Dan Restorative Justice Terhadap Anak Yang Berhadapan Dengan Hukum. S1 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img]
Preview
Text
Hal_Judul_Abstrak_Daftar_Isi.pdf

Download (426kB) | Preview
[img] Text
BAB_I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (554kB)
[img] Text
BAB_II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (551kB)
[img] Text
BAB_III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (558kB)
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (441kB)
[img] Text
BAB_V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB)
[img]
Preview
Text
Daftar_Pustaka.pdf

Download (203kB) | Preview

Abstract

Negara Indonesia adalah negara hukum dengan kekuatan konstitusi yang sangat kuat, yakni dengan menjadikan Undang-Undang Dasar 1945 menjadi pilar utama dari konstitusi Negara. Setiap Undang-Undang yang ada di Negara Indonesia ini telah hampir keseluruhannya menjamin kesejahteraan tiap warga negaranya, termasuk perlindungan anak yang merupakan hak asasi manusia. Anak merupakan investasi utama dan harapan masa depan bangsa serta sebagai generasi penerus cita-cita bangsa di masa mendatang. Anak menurut Pasal 28 B ayat 2 Undang-Undang Dasar 1945 menyatakan bahwa setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang serta berhak atas perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi. Saat ini, banyak sekali anak yang mudah terpengaruh berbagai macam tindakan yang dapat menimbulkan kerugian bagi masyarakat. Anak yang melakukan tindakan kriminal atau pelanggaran hukum sangat dipengaruhi oleh pergaulan sekitar karena tindak pidana yang dilakukan anak yang pada umumnya adalah dengan meniru tindakan negative dari orang dewasa dan orang-orang di sekitarnya. Dalam hal anak yang melakukan tindak pidana sangat diperlukan penyelesaian yang baik guna menjaga mental dan psikis anak.Penelitian menggunakan metode penelitian yuridis normatif, yakni metode penelitian yang dilakukan yang dilakukan dengan meneliti bahan pustaka dengan analisis data kualitatif. Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan diversi dan restorative justice terhadap anak yang berhadapan dengan hukum. Konsep diversi dan restorative justice merupakan dua konsep penyelesaian tindak pidana yang memberikan perlindungan terhadap anak. Kedua konsep ini dalam penyelesaiannya melibatkan persetujuan dan kesepakatan antara korban, pelaku dan masyarakat. Dengan pertimbangan bahwa anak adalah orang yang harus dilindungi secara khusus karena kebelumdewasaan anak baik secara jasmani maupun rohani, membuat mereka memerlukan jaminan dan perawatan khusus termasuk perlindungan hukum yang memadai. Dalam penyelesaian melalui penerapan diversi dan restorative justice ini mengedepankan hak anak supaya dapat terlindungi dan terhindar dari trauma yang dapat menyebabkan psikologis anak terganggu. Kata Kunci : Anak yang berhadapan dengan hukum, Perlindungan Anak, Keadilan Restoratif, Diversi. The state of indonesia is the state law with the power of the constitution that is very strong , by making the constitution of 1945 become the main pillar of the constitution of the country. Any legislation that existing in the state of indonesia has nearly every all of them ensure the welfare of its citizens, including child protection who is a human right. Children are main investment and interest and hope of a future as the next generation of the ideals of the nation in the future. You have no surviving children article 28 b paragraph 2 of the 1945 states that each child has the right to over the survival, growing and developed and is entitled to protection from violence and discrimination. Currently, a lot of children who are influenced by various act that could result in losses for the.Children who commits a criminal act or breach of law is strongly influenced by intercommunication around because of crimes does the commonly is negative imitation of the actions of the adult. and people around themIn terms of children committing a criminal act needed kindness to prevent mental and psychological children The research uses the methodology juridical normative, namely the research conducted done with research the library from the analysis qualitative baseline data .In this study attempts to see how the application of diversi and restorative justice against children who face law. The concept of diversi and restorative justice are two the concept of crimes protection of children. Both this concept in solving the problem involving approval and agreement between victims, actors and community. On the basis that children were the men to especially protected because kebelumdewasaan good boy physically and spiritual, make them need guarantee and a special treatment of legal protection adequate. In the resolution of through the application of divertion and restorative justice is focusing on the rights of the child to protected and no trauma can cause tergang childs psychology.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPanjaitan, Petrus IrwanUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Thesis advisorSitumeang, TomsonUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: LAW > Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > Comparative law. International uniform law > Criminal law and procedure > Juvenile criminal law and procedure
Divisions: FAKULTAS HUKUM > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Alexander Jeremia
Date Deposited: 21 Feb 2020 07:31
Last Modified: 21 Feb 2020 07:31
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/1237

Actions (login required)

View Item View Item