Konsep Pembangunan Hukum dan Perannya TerhadaP Sistem Ekonomi Pasar

Harjono, Dhaniswara K. (2011) Konsep Pembangunan Hukum dan Perannya TerhadaP Sistem Ekonomi Pasar. Jurnal Hukum, 18 (4). pp. 564-584. ISSN 0854 8498

[img]
Preview
Text
scan-jurnal ilmu hukum(1).pdf

Download (16MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Peer_Reviewer)
Scan Reviwer B2.3.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

permasalahan dalam penelitian ini adalah: 1)Apakah penerapan sistem ekonomi pasar berjalan sebagaimana yang diharapkan dan 2) Bagaimana peran hukum dalam ekonomi pasar dan bagaimana konsep pembangunan Hukum yang pro pasar. penelitian dilakukan dengan menggunakan metode yuridis normatif dengan spesifikasi sifat penelitian deskriptif analitis' Penelitian dilakukan untuk memperoteh data sekunder yang dilakukan melalui teknik penelitian kepustakaan terhadap bahan hukum sekunder yang berupa bahan-bahan yang erat hubungannya dengan bahan hukum mengenal teori-teori hukum dan teori ekonomi, dengan menggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian menyimpulkan ,sistem ekonomi pasar adalah sistem perekonomian yang memberikan kebebasan sepenuhnya dalam segala bidang perekonomian kepada masing-masing individu untuk memperoleh keuntungan yang sebesar-besarnya. Peran pemerintah tidak ada , semua sistem perekonomian diserahkan kepada individu pelaku perekonomian. Namun sistern ekonomi pasar seutuhnya tidak dapat dilaksanakan tanpa campur tangan pemerintah.Karena hanya akan membawa pada keterpurukan perekonomian pasar, dimana peran pemerintah dalam ekonomi pasar adalah dalam bentuk memberikan aturan hukum. Sistem ekonomi pasar tanpa dukungan hukum terutama hukum ekonomi tidak dapat berjalan sesuai dengan fungsinya menuju pada kesejahteraan dan kemakmuran

Item Type: Article
Subjects: LAW
Depositing User: Mr. Admin Repository
Date Deposited: 21 Jan 2019 08:39
Last Modified: 04 Dec 2019 02:46
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/580

Actions (login required)

View Item View Item