Nolanda, Aulia Dadang (2019) Prevalensi Penyakit Asma Rawat Jalan Pada Anak Usia 1-17 Tahun Di RSUD Berkah Pandeglang Periode 1 Agustus 2018- 31 Juli 2019. S1 thesis, Universitas Kristen Indonesia.
Text
dr.Persadaan Bukit Sp.A_ AULIA DN_16-024.pdf Download (2MB) |
|
Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Daftar_Tabel_Daftar_Gambar_Daftar_Istilah_Abstrak)
HalJudulDaftarIsiDaftarTabelDaftarGambarDaftarIstilahAbstrak.pdf Download (622kB) |
|
Text (BAB_I)
BABI.pdf Restricted to Registered users only Download (135kB) |
|
Text (BAB_II)
BABII.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB_III)
BABIII.pdf Restricted to Registered users only Download (123kB) |
|
Text (BAB_IV)
BABIV.pdf Restricted to Registered users only Download (170kB) |
|
Text (BAB_V)
BABV.pdf Restricted to Registered users only Download (92kB) |
|
Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (109kB) |
|
Text (Lampiran)
Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (211kB) |
Abstract
DEPKES RI penyakit Asma adalah suatu kelainan berupa inflamasi (peradangan) kronik saluran nafas yang menyebabkan hipereaktivitas bronkus terhadap berbagai rangsangan. Untuk menentukan gejala klinis asma pada anak masih sulit di identifikasi, karena gejala asma pada anak juga terdapat di dipenyakit lain. Penelitian ini berrtujuan untuk mengetahui prevalensi asma dengan melihat angka kejadian asma di RSUD Berkah Pandeglang pada usia 1-17 tahun,jenis kelamin yang sering mengalami,wilayah lingkungan yang sering terjadi, gejala yang sering terjadi pada usia 1-17 tahun, dan melihat kelompok umur dengan gejalanya dari data yang didapat dengan nilai tertinggi . Jenis penilitian ialah deskriptif dengan pengambilan data sekunder. Sampel penelitian ini adalah pasien anak usia 1-17 tahun dengan diagnosis utama asma yang dirawat jalan di RSUD Berkah Pandeglang pada periode 1 Agustus 2018- 31 Juli 2019. Hasil penelitian menunjukan prevalensi terbanyak periode 1 Agustus 2018- 31 Juli 2019 usia 1-3 tahun dan 10-12 tahun (26%), laki-laki (60%), rural atau perdesaan (62%) ,batuk (50%), usia 1-3 tahun gejala batuk, usia 4-6 tahun gejala batuk, usia 7-9 tahun gejala batuk, usia 10-12 gejala batuk,usia 13-15 tahun gejala batuk-mengi, usia 16-17 tahun gejala batuk-mengi. Simpulan : kejadian asma terbanyak pada usia 1-3 tahun dan 10-12 tahun,laki-laki-perdesaan,batuk. Kata kunci: asma,prevalensi,anak,gejala / DEPKES RI Asthma’ disease is a malformation in an inflammation chronic in the respiratory tract which caused hyperreactivity broncus to various stimulus. To determine the symptoms of asthma to children is still difficult to identify,because of the symptoms of asthma children are also in another disease. This study was aimed to obtain the prevelance of asthma at RSUD Berkah Pandeglang in patients aged 1-17 years, gender,location,symptoms in aged 1-17 years, and see a minor with symtomps from data on the highest possible score. This was a descriptive with secondary data trieval. Samples were patients aged 1-17 years admitted with asthma at RSUD Berkah Pandeglang from 1 August 2018- 31 July 2019. The result showed that the highest prevalence was from 1 August 2018- 31 July 2019 aged 1-3 years and 10-12 years (26%), male sex (60%), rural district,(62%), cough(50%), aged 1-3 years with cough, aged 4-6 years with cough, aged 7-9 years with cough,aged 10-12 years with cough,aged 13-15years with cough-wheezing,aged 16-17years with cough-wheezing. Conclusion: the highest prevalence of asthma in patient aged 1-3years and 10-12 years,male sex,rural district,cough. Keywords: Asthma,prevalence,children,symtomps
Item Type: | Thesis (S1) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | MEDICINE | ||||||||
Divisions: | FAKULTAS KEDOKTERAN > Pendidikan Dokter | ||||||||
Depositing User: | Mr Alexander Jeremia | ||||||||
Date Deposited: | 30 Sep 2021 07:01 | ||||||||
Last Modified: | 30 Sep 2021 07:01 | ||||||||
URI: | http://repository.uki.ac.id/id/eprint/5426 |
Actions (login required)
View Item |