Implementasi Peran Orang Tua Menurut Ulangan 6:4-9 Dalam Pendidikan Agama Kristen (PAK) Keluarga Di Gereja Masehi Injili Di Minahasa Jemaat Imanuel Aertembaga Kota Bitung

Wagiu, Nandari Prastica (2019) Implementasi Peran Orang Tua Menurut Ulangan 6:4-9 Dalam Pendidikan Agama Kristen (PAK) Keluarga Di Gereja Masehi Injili Di Minahasa Jemaat Imanuel Aertembaga Kota Bitung. S2 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img] Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Abstrak)
HalJudulDaftarIsiAbstrak.pdf

Download (862kB)
[img] Text (BAB_I)
BABI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[img] Text (BAB_II)
BABII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (567kB)
[img] Text (BAB_III)
BABIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)
[img] Text (BAB_IV)
BABIV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (537kB)
[img] Text (BAB_V)
BABV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (56kB)
[img] Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf

Download (207kB)
[img] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauhmana implementasi peran orang tua menurut Ulangan 6:4-9 dalam pelaksanaan PAK keluarga di GMIM Jemaat Imanuel Aertembaga. Sehingga dapat meningkatkan atau pun memaksimalkan kualitas dan keefektifan peran orang tua sebagai pendidik PAK dalam keluarga. Penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi. Guna mendapatkan data yang kredibel, penulis menggunakan pedoman wawancara sebagai instrument penelitian dan menggunakan model sampel bertujuan untuk menetapkan 38 informan, yang terdiri dari pendeta, Badan Pekerja Majelis Jemaat (BPMJ), penatua, syamas, orang tua, dan anak. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa pemahaman informan tentang kosep peran orang tua menurut Ulangan 6:4-9 sudah cukup memadai. Tetapi pemahaman informan tentang PAK keluarga masih sangat minim, dan juga konsep peran orang tua menurut Ulangan 6:4-9 dalam PAK keluarga, belum diterapkan secara maksimal. Oleh karena itu, edukasi dan sosialisasi perlu ditingkatkan dan diupayakan oleh pendeta, BPMJ, penatua, dan syamas; sehingga orang tua dapat mengerjakan peran sebagai pendidik PAK dalam keluarga, sebagaimana yang diperintahkan Tuhan dalam Ulangan 6:4-9. Kata Kunci: Implementasi, Peran Orang tua, Pendidikan Agama Kristen, Keluarga/This study aims to know the extent of parental roles according to Deuteronomy 6:4-9 in its implementation on Christian education for family in GMIM Imanuel Aertembaga congregation, thus it could increase or maximize the quality and effectiveness of parental roles as educators of Christian education in the family. The study used qualitative descriptive method with interview and documentation as the data collection techniques. To get a credible data, the researcher use interview guideline as the research instrument and use sample model aimed to set 38 informants, consisted of preacher, Badan Pekerja Majelis Jemaat (BPMJ) (Congregational Board), deacons, parents and children. The result of the study shows that the informants’ comprehension about parental roles concept according to Deuteronomy 6:4-9 is sufficient. However, their comprehension on Christian education for family is less and the parental roles concept according to Deuteronomy 6:4-9 is not implemented enough. Therefore, the education and socialization need to be improved and pursued by the Congregational Board and deacons; thus the parents could do their roles as the educators of Christian education in the family, as what commanded by God in Deuteronomy 6:4-9. Keywords: Implementation, Parental Roles, Christian Religion Education, Family

Item Type: Thesis (S2)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorJura, DemsyNIDN2302126801UNSPECIFIED
Thesis advisorKolibu, Dirk RoyNIDN2307071967UNSPECIFIED
Subjects: PHILOSOPHY. PSYCHOLOGY. RELIGION
EDUCATION
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA > Magister Pendidikan Agama Kristen
Depositing User: Ms Mentari Simanjuntak
Date Deposited: 01 Jul 2021 02:53
Last Modified: 01 Jul 2021 02:53
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/4596

Actions (login required)

View Item View Item