PERAN KONSELOR DAN PEMGEMBANGAN POTENSI DIRI REMAJA DI ERA DIGITAL

Limbong, Mesta (2018) PERAN KONSELOR DAN PEMGEMBANGAN POTENSI DIRI REMAJA DI ERA DIGITAL. In: PROSIDING SEMINAR NASIONAL Strategi Pelayanan Bimbingan dan Konseling di Era Disrupsi. UPGRIS, Semarang, pp. 188-193. ISBN 9786021180389

[img]
Preview
Text
PeranKonselerdanPengembanganPotensi.pdf

Download (226kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Hasil Cek Turnitin)
PERANKONSELORDANPEMGEMBANGANPOTENSIDIRIREMAJADIERADIGITAL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (Peer_Review)
PeerReviewPeranKonselordanPengembanganPotensi.pdf

Download (2MB)

Abstract

Konselor profesional berkontribusi terhadap pengembangan potensi peserta didik. Namun kenyataannya, tidak mudah merelaisasikannya karena terjadi tarik menarik antara kemajuan digital dengan peran konselor yang masih dianggap konvensional dalam memberikan pelayanan. Dampak digital terhadap pengembangan potensi diri peserta didik dan tidak dapat dihindari. Saat siswa mampun mengendalikan diri dan memanfaatkan kemajuan teknologi untuk pengembangan diri ke arah yang positif adalah hal yang sangat diharapkan, namun tidak dapat dipungkiri dampak negatif juga dapat terjadi dan berdampak terhadap diri siswa. Untuk itu, konselor sebagai tenaga profesional yang mengetahui tugas dan tahap pengembangan diri siswa memperhatikan dan mengikuti kemajuan yang sedang melanda kehidupan generasi milenial. Upaya apa yang dapat dilakukan konselor mengambil bagian dalam proses perubahan yang terjadi, sehingga konselor tetap memiliki peran dan terlibat secara langsung maupun tidak langsung terhadap perubahan yang terjadi dalan diri siswa. Karena yang diharapkan adalah pengembangan diri yang mempberikan peluang bagi siswa tetap pada koridor yang memiliki kapasitas serta mampun mengembangkan dirinya, tanpa harus larut dalam perubahan yang terjadi. Konselor dapat mengambil bagian dengan memberikan contoh dan tindakan yang dapat memotivasi siswa, memanfaatkan teknologi untuk mengoptimalkan pelayanan konseling, serta dapat menjadi bagian dari perubahan dan kemajuan teknologi sehingga siswa menyadari bahwa hidup di dunia nyata, berkarya, mengembangkan kapasitas diri sebagai konselor profesional.

Item Type: Book Section
Subjects: EDUCATION
Depositing User: Mr. Admin Repository
Date Deposited: 10 Aug 2020 03:51
Last Modified: 04 Aug 2022 06:23
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/2030

Actions (login required)

View Item View Item