Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Persepsi dan Brand Identity Restoran Cepat Saji (Survei pada Pengunjung Karen's Diner Jakarta)

Marsela, Esti (2023) Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Persepsi dan Brand Identity Restoran Cepat Saji (Survei pada Pengunjung Karen's Diner Jakarta). S1 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img] Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Daftar_Tabel_Daftar_Gambar_Daftar_Lampiran_Abstrak)
HalJudulDaftarIsiDaftarTabelDaftarGambarDaftarLampiranAbstrak (1).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (12MB)
[img] Text (BAB_I)
BABI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (BAB_II)
BABII.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (BAB_III)
BABIII.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (BAB_IV)
BABIV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (BAB_V)
BABV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)
[img] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)

Abstract

Restoran cepat saji merupakan bisnis yang sangat kompetitif di industri makanan. Kualitas pelayanan merupakan suatu tindakan yang dilakukan oleh suatu pihak perusahaan berupa barang-barang yang tidak berwujud tetapi dapat dirasakan oleh pelanggan. Persepsi adalah pengalaman tentang objek, peristiwa, atau hubungan-hubungan yang diperoleh dengan menyimpulkan informasi dan menafsirkan pesan. Brand Identity yang kuat penting untuk membantu merek membedakan dari pesaing di pasar yang kompetitif. Agar efektif, brand identity perlu beresonansi dengan konsumen dengan menyelaraskan nilai, kebutuhan, dan keinginan mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap persepsi dan brand identity pada pengunjung restoran cepat saji Karen’s Diner Jakarta. Jenis penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data untuk mendapatkan hasil dari penelitian. Sampel penelitian sebanyak 385 responden. Berdasarkan temuan data yang telah diolah menggunakan SPSS versi 25, hasil penelitian kualitas pelayanan terhadap persepsi secara uji regresi linear sederhana menunjukkan bahwa F hitung adalah sebesar 98,629 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 atau < 0,05 hal ini menunjukkan variabel kualitas pelayanan berpengaruh terhadap variabel persepsi. Hasil uji korelasi kualitas pelayanan terhadap persepsi senilai 0,453 (nilai korelasi) sehingga memiliki korelasi dengan derajat hubungan cukup kuat dengan bentuk hubungan positif. Sedangkan hasil peneltian kualitas pelayanan terhadap brand identity secara uji regresi linear sederhana menunjukkan bahwa F hitung adalah sebesar 37,559 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 atau < 0,05 hal ini menunjukkan variabel kualitas pelayanan berpengaruh terhadap variabel brand identity. Hasil uji korelasi kualitas pelayanan terhadap brand identity senilai 0,299 (nilai korelasi) sehingga memiliki korelasi dengan derajat hubungan lemah dengan bentuk hubungan positif. / Fast food restaurants are a highly competitive business in the food industry. Quality of service is an action performed by a company in the form of objects that are not tangible but can be felt by the customer. Perception is the experience of objects, events, or relationships obtained by summarizing information and interpreting messages. A strong brand identity is essential to helping brands differentiate from competitors in a competitive market. To be effective, brand identity needs to resonate with consumers by aligning their values, needs, and desires. The study aims to understand the impact of service quality on perception and brand identity on visitors to Karen’s Diner Jakarta fast food restaurant. This type of research uses quantitative methods using questionnaires as a data collection tool to obtain results from the research. A sample of 385 respondents. Based on the findings of data processed using SPSS version 25, the results of the survey of service quality versus perception by a simple linear regression test showed that the count F is 98,629 with a significance level of 0,000 or < 0,05 this indicates a service quality variable influencing the perception variable. The result of the service quality correlation test to the perception value of 0.453 (correlation value) so that it has correlations with the degree of relationship sufficiently strong with the form of positive relationship. While the results of the review of service quality against brand identity by simple linear regression test show that F count is 37,559 with a level of significance of 0,000 or < 0,05, this indicates the service quality variable influencing the variable of Brand identity. The result of the service quality correlation test with the brand identity value of 0.299 (correlation value) so that it has correlations with the degree of weak relationship with the form of positive relationship

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNarida, Marshelia GloriaNIDN0323088703marshelia.gloria@uki.ac.id
Additional Information: Nomor Panggil : T.A 658.812 Est p 2023
Subjects: TECHNOLOGY > Technology (General) > Communication of technical information
Divisions: FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Users 3962 not found.
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:41
Last Modified: 26 Jan 2024 03:11
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/13083

Actions (login required)

View Item View Item