Sianipar, Yules Orlando (2023) Metode Pemerolehan Bahasa Asing pada Anak di Bawah Umur 5 Tahun. Penerbit Amerta Media, Jakarta. ISBN 978-623-419-489-0
Text
MetodePemerolehanBahasaAsingPadaAnak.pdf Download (657kB) |
Abstract
Pendidikan sejak usia dini memegang peranan penting dalam perkembangan anak karena ini merupakan pondasi awal untuk memahami dan mengenal hal-hal baru. Anak usia dini seperti 2-4 tahun memiliki perkembangan kecerdasan yang sangat pesat sehingga masa ini disebut sebagai masa emas. ini bertujuan untuk menunjukkan bahwa penggunaan film kartun sejak dini dapat menjadi salah satu cara yang dapat digunakan untuk membantu dalam proses pembelajaran bahasa asing. Tulisan ini dilaksanakan sebagai salah satu tahapan pengembangan diri penulis sebagai seorang pendidik dan praktisi di bidang pendidikan. Penulis menyadari bahwa penulisan monograf ini masih banyak terdapat kekurangan dan masih jauh dari kesempurnaan, hal ini dikarenakan keterbatasan kemampuan yang penulis miliki.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | LANGUAGE AND LITERATURE |
Depositing User: | Mr Sahat Maruli Tua Sinaga |
Date Deposited: | 31 Oct 2023 02:21 |
Last Modified: | 31 Oct 2023 02:21 |
URI: | http://repository.uki.ac.id/id/eprint/12676 |
Actions (login required)
View Item |