Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Anak Yang Berprofesi Sebagai Artis Berdasarkan Hukum Ketenagakerjaan Indonesia

Oktaviaus, Reynold (2019) Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Anak Yang Berprofesi Sebagai Artis Berdasarkan Hukum Ketenagakerjaan Indonesia. S1 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img]
Preview
Text
Hal_Judul_Abstrak_Daftar_Isi.pdf

Download (566kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (296kB) | Preview
[img] Text
BAB_II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (261kB)
[img] Text
BAB_III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB)
[img] Text
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (221kB)
[img] Text
BAB_V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[img]
Preview
Text
Daftar_Pustaka.pdf

Download (181kB) | Preview

Abstract

Anak pada umumnya dilarang bekerja, namun dengan kondisi tertentu anak melakukan pekerjaan.anak yang bekerja di bagian informal khusunya dibidang dunia ke artisan. Berdasarkan uraian tersebut di atas, yang melatar belakangi permasalahan bagaimana kedudukan pekerja anak yang berprofesi sebagai artis berdasarkan Undang-undang Ketenagakerjaan dan bagaimana akibat hukum apabila anak membuat perjanjian kerja dan perlindungan hukum terhadap pekerja anak. Jenis dan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis normatif ialah penelitian yang digunakan cara meneliti bahan pustaka atau sumber pustaka berupa norma hukum tertulis dan hukum positif yang belaku. Kemudian dianalisis berdasarkan analisis deskriptif yaitu menjelaskan secara mendalam mengenai kedudukan pekerja anak berdasarkan hukum ketenagakerjaan Hasil penelitian menujukan bahwa anak dapat melakukan pekerjaan tertentu berdasarkan Undang-undang ketenagakerjaan khususnya pekerjaan untuk mengembangkan bakat dan minat. Adanya pekerjaan maka adanya perjanjian kerja, anak melakukan perjanjian kerja dapat dibatalkan oleh pihak salah satu pihak apabila merasa dirugikan. Pada dasarnya anak tidak bisa membuat perjanjian karena anak belum cakap atau belum dewasa untuk membuat perjanjian kerja, maka berdasarkan dengan ini anak dapat diwakilan oleh orang tuanya dalam pembuatan perjanjian kerja. Kata Kunci : Perlindungan Hukum, Pekerja Anak, Artis Anak. Children are generally prohibited from working, but under certain conditions children do work. Children do informal and formal work. For children who work in the informal section especially in the world to artisan. Based on the description above, the background of the problem is how the position of child laborers as artists is based on the Manpower Act and how the legal consequences if the child makes a work agreement and protects the law against child labor The type and research used in this study are normative juridical research that is used to examine library materials or library sources in the form of written legal norms and positive laws that apply. Then analyzed based on descriptive analysis, namely in depth in explaining the position of child labor based on labor law The results of the study show that children can do certain jobs based on labor laws, especially jobs to develop talents and interests. The existence of a job then the existence of a work agreement, the child carries out a work agreement can be canceled by the child if he feels disadvantaged. Basically, a child cannot make an agreement because the child is not capable or immature to make a work agreement, so based on this the child can be represented by his parents in making a work agreement. Keywords: Legal Protection, Child Labor, Child Artist.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWidyani, I Dewa AyuUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Thesis advisorWijayati, Rr. AniUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: LAW > Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence
LAW > Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > Comparative law. International uniform law > Regulation of industry, trade, and commerce. Occupational law
LAW > Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > Comparative law. International uniform law > Regulation of industry, trade, and commerce. Occupational law > Professions and occupations
Divisions: FAKULTAS HUKUM > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Alexander Jeremia
Date Deposited: 28 Feb 2020 08:55
Last Modified: 28 Feb 2020 08:55
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/1265

Actions (login required)

View Item View Item