PENINGKATAN KOMPETENSI GURU SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DI KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA

Limbong, Mesta and Sitepu, Ied Veda Rimrosa and Kailola, Lisa Gracia and Jojor, Anita (2022) PENINGKATAN KOMPETENSI GURU SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DI KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA. Jurnal Comunità Servizio, 4 (2). pp. 1015-1027. ISSN 2656 677X

[img] Text
PENINGKATANKOMPETENSIGURUSEKOLAHMENENGAHKEJURUAN.pdf

Download (591kB)
Official URL: http://ejournal.uki.ac.id/index.php/cs

Abstract

Pelaksanaan kegiatan pelatihan dalam rangka peningkatan kompetensi guru di SMK Don Bosco, Sumba Barat Daya (SBD) serta guru eksternal berlangsung pada tanggal 26-27 Agustus 2022, di SMK Don Bosco, SBD. Tujuan kegiatan adalah (1) sharing pengetahuan dan pengalaman; (2) terpetakannya kemampuan kompetensi guru, (3) dimulainya program peningkatan pengetahuan dan kompetensi mengajar para guru, dan (4) sebagai langkah awal perencanaan pengembangan kompetensi guru di Don Bosco, secara khusus dan di Tambolaka, secara umum. Kegiatan yang dilaksanakan adalah (1) observasi lapangan dan (2) FGD guru. Kompetensi guru, pedagogik, sosial, personal, dan profesional, harus diperkuat dan ditingkatkan. Mengingat lulusan SMK diharapkan dapat masuk ke dunia kerja, pengembangan SDM guru menjadi target prioritas, namun sarpras sementara tidak perlu mendapat perhatian karena secara kuantitas dan kualitas sudah memadai. Pelatihan guru yang diselenggarakan kemudian diarahkan untuk mencakup guru sekitar Tambolaka. Di akhir pelatihan, para guru membentuk forum komunikasi yang diharapkan dapat menjembatani komunikasi dan pencapaian misi pendidikan bersama-sama.

Item Type: Article
Subjects: EDUCATION
Depositing User: Mr. Edi Wibowo
Date Deposited: 22 Nov 2022 04:27
Last Modified: 22 Nov 2022 04:27
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/9576

Actions (login required)

View Item View Item