Penguatan Sektor E-Commerce ASEAN Untuk Percepatan Pemulihan Ekonomi: Optimalisasi Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023

Hutabarat, Leonard F. (2022) Penguatan Sektor E-Commerce ASEAN Untuk Percepatan Pemulihan Ekonomi: Optimalisasi Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023. Badan Strategi Kebijakan Luar Negeri: Policy Brief, 7 (2). pp. 1-6.

[img] Text
PolicyBriefPenguatanSektoreCommerceASEAN.pdf

Download (561kB)
Official URL: https://kemlu.go.id/portal/id

Abstract

Pada masa keketuaan ASEAN 2023, Indonesia ingin membumikan konsep ASEAN sehingga dapat dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat ASEAN. Sektor utama yang perlu mendapat per- hatian adalah perdagangan digital atau e-commerce. E-commerce di ASEAN tumbuh sangat pesat dan menjadi pendorong transformasi digital pada masa pandemi covid-19 dan diharapkan juga dapat mempercepat pemulihan ekonomi di Indonesia dan kawasan. Untuk itu ASEAN perlu mem- perkuat kerja sama dan komitmen. Penting bagi Indonesia untuk meningkatkan sektor e-commerce di dalam negeri agar bisa berkompetisi secara regional dan global./ At the ASEAN 2023 chairmanship, Indonesia planned to implement the concepts of ASEAN for the benefit of ASEAN Community. One of the key sector that needs attention is digital trade or e- commerce. During pandemic of covid-19, e-commerce has grown tremendously and became the major driving force in the digital transformation. E-commerce is also expected to accelerate eco- nomic recovery in Indonesia and the region. In this regards, ASEAN should strengthen its coopera- tion and commitment. To improve competitiveness in the region and global, it is essential for Indo- nesia to increase its domestic capacity on e-commerce sector.

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
EditorAkbar, JuangUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
EditorPrasastra, Dicky HUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
EditorKumoro, WahyuUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
EditorKahayanto, EdiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: POLITICAL SCIENCE > International relations
Depositing User: Mr Sahat Maruli Tua Sinaga
Date Deposited: 25 Oct 2022 08:33
Last Modified: 14 Nov 2022 03:23
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/9351

Actions (login required)

View Item View Item