EFISIENSI ENERGI IMPLEMENTASI KONSEP GREEN BUILDING PADA DESAIN BANGUNAN JAKARTA INTERNATIONAL STADIUM SEBAGAI BENTUK EFISIENSI ENERGI

Lestari, Devy Wahyu and Marpaung, Charles OP (2022) EFISIENSI ENERGI IMPLEMENTASI KONSEP GREEN BUILDING PADA DESAIN BANGUNAN JAKARTA INTERNATIONAL STADIUM SEBAGAI BENTUK EFISIENSI ENERGI. Project Report. PROGRAM STUDI MAGISTER ARSITEKTUR PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA, Jakarta. (Unpublished)

[img] Text
EFISIENSIENERGI.pdf

Download (706kB)

Abstract

Konsep green building mulai menjadi trend dalam konsep perancangan suatu bangunan. Banyak manfaat yang didapatkan melalui konsep ini, salah satunya adalah tujuan efisiensi energi. Bangunan stadion sepak bola dirancang untuk menunjang kegiatan olahraga, juga dengan fungsi lain sesuai kebijakan pemangku kepentingan. Salah satu stadion yang mengusung konsep green building adalah Jakarta International Stadium. Penilaian terhadap desain stadion ini ditargetkan untuk green building level platinum. Stadion ini memenuhi kriteria penilaian green building yang dibahas dalam paper ini antara lain Energy Efficiency and Conservation (EEC), Water Conservation (WAC), Material Resource and Cycle (MRC). Efisiensi energi yang diterapkan pada bangunan mencakup penggunaan solar panel, lampu LED, fasad perforated, juga implementasi zero run off.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: FINE ARTS > Architecture
Depositing User: Mr. Edi Wibowo
Date Deposited: 23 Aug 2022 02:41
Last Modified: 23 Aug 2022 02:41
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/8889

Actions (login required)

View Item View Item