Penggunaan Media Sosial dalam Hubungan Pertemanan

Marchellia, Roro Irene Ayu Cahyaning and Siahaan, Chontina (2022) Penggunaan Media Sosial dalam Hubungan Pertemanan. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 11 (1). pp. 1-7. ISSN 2442 6962

[img] Text
PenggunaanMediaSosial.pdf

Download (198kB)
[img] Text (Peer_Review)
PeerReviewPenggunaanMediaSosial.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Hasil_Turnitin)
HasilTurnitinPenggunaanMediaSosial.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://publikasi.unitri.ac.id

Abstract

In the digital era, social media holds essential functions for humans' social life, especially their relation to friends on social media. This study aims to explain how social media can establish a human friendship. The qualitative method was used by existing sources such as previous journals related to the research themes, doing observations, and providing questions through interviews. The results of this research show that social media can help humans to establish a friendship with some people whom they already know. It also resulted in some users using social media to find a friend or make a relationship with someone new or someone they have never known before. In addition, many features presented on social media encourage the users to be able to have closer friendships, as well as help them to find new friends in their life. Keywords: Digital Era, Friendship, Relationship, Social Media/ Media sosial di era digital ini memegang fungsi penting dalam kehidupan bersosialisasi. Khususnya, bagaimana manusia berhubungan dengan teman-temannya dalam media sosial. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana suatu media sosial yang digunakan, mampu untuk menjalin suatu hubungan pertemanan manusia. Metode kualitatif digunakan dengan memakai sumber-sumber yang ada, seperti jurnal-jurnal terdahulu yang berkaitan dengan tema penelitian, melakukan pengamatan, serta memberikan pertanyaan yang penulis sajikan melalui wawancara. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa media sosial mampu membantu manusia untuk bisa menjalin hubungan pertemanan dengan orang yang sudah mereka kenal. Beberapa pengguna menggunakan media sosial untuk menemukan atau menjalin pertemanan dengan seseorang yang baru atau seseorang yang tidak mereka tahu sebelumnya. Selain itu, banyaknya fitur yang disajikan dalam media sosial tersebut, mendorong pengguna untuk dapat membuat hubungan pertemanan mereka semakin erat dan membantu mereka yang akan mencari teman baru dalam kehidupan mereka. Kata Kunci : Era Digital, Hubungan, Media Sosial, Pertemanan

Item Type: Article
Subjects: LANGUAGE AND LITERATURE > Philology. Linguistics > Communication. Mass media
Depositing User: Ms Mentari Simanjuntak
Date Deposited: 21 Jun 2022 06:20
Last Modified: 21 Jun 2022 06:58
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/8143

Actions (login required)

View Item View Item