Pengaruh Membaca Buku Fiksi Terhadap Persepsi Remaja Tentang Realitas

Sirait, Aprina Jovanka and Siahaan, Chontina (2022) Pengaruh Membaca Buku Fiksi Terhadap Persepsi Remaja Tentang Realitas. Global Scientific Journals, 10 (4). ISSN 2320 9186

[img] Text
PengaruhMembacaBukuFiksi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Peer_Review)
PeerReviewPengaruhMembacaBukuFiksi.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Hasil_Turnitin)
HasilTurnitinPengaruhMembacaBukuFiksi.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://www.globalscientificjournal.com/

Abstract

Pendidikan memiliki peranan yang penting dalam membentuk karakter remaja di Indonesia, dengan adanya Pendidikan, remaja yang mendapat Pendidikan secara resmi dari sekolah akan diajarkan bagaimana cara berperilaku dengan sesama secara sopan dan santun. Dalam tulisan kali ini, penulis ingin menegaskan mengenai seberapa besar pengaruh membaca buku fiksi terhadap pemikiran/pandangan remaja dengan realita yang akan dihadapi nantinya. Mengingat banyak dari segelintiran remaja di Indonesia memiliki minat baca terkhusus membaca bukubuku yang tidak terjadi secara nyata atau dapat disebut buku fiksi, dimana buku tersebut hanyalah karangan sang penulis buku yang sesuai dengan imajinasinya saja dan para pembaca dibuat untuk terjun langsung untuk bersama-sama mengimajinasikan cerita yang ada di buku fiksi tersebut, Terdapat beberapa efek yang ditimbulkan dari membaca buku fiksi jika terlalu berlebih hingga dapat mengubah perspektif remaja di Indonesia ini. Penelitian ini dilakukan dengan metode studi kepustakaan, yaitu dengan cara mengambil informasinya dari bemacam tempat dari jurnal, dokumen maupun tulisan lainnya yang berkaitan dengan pandangan remaja terhadap cerita fiksi. Berikutnya data tersebut kemudian dianalisis dengan metode kepustakaan yaitu metode yang berusaha untuk mengungkapkan hasil dan pernyataan-pernyataan yang sumbernya sudah didapatkan sebelumnya dari berbagai sumber. Hasil dari penelitian ini adalah persepsi mengenai realitas tidak dapat dicampurkan dengan cerita-cerita fiksi yang ada dalam karya sastra, setiap remaja harus memiliki pengetahuan yang cukup dan dapat membedakan antara bepikir logis mengenai realitas kehidupan dengan imajinasi yang dipakai pada saat membaca buku fiksi tersebut juga pada saat membaca buku haruslah sampai selesai agar tidak terjadi kesalahpahaman maksud dan juga jangan memiliki pendapat terlebih dahulu sebelum membaca buku fiksi tersebut. KATA KUNCI Buku Fiksi, Persepsi Remaja, Realitas/ Education has an important role in shaping the character of adolescents in Indonesia, with education, adolescents who receive formal education from schools will be taught how to behave with others in a polite and courteous manner. In this article, the author wants to emphasize how much influence reading fiction books has on the thoughts/views of teenagers with the reality they will face later. Considering that many teenagers in Indonesia have an interest in reading, especially reading books that do not happen in real life or can be called fiction books, where the book is only written by the author of the book according to his imagination and the readers are made to go directly to work together. imagining the stories in the fiction book. There are several effects of reading fiction books if too much can change the perspective of teenagers in Indonesia. Next, the data is then analyzed using the library method, which is a method that seeks to reveal the results and statements whose sources have been previously obtained from various sources. The results of this study are perceptions of reality cannot be mixed with fictional stories in literary works, every teenager must have sufficient knowledge and be able to distinguish between logical thinking about the reality of life and the imagination used when reading fiction books as well as when reading a book, it must be finished so that there is no misunderstanding of intent and also do not have an opinion before reading the fiction book. KEYWORD Fiction book, Teenagers Perception, Reality

Item Type: Article
Subjects: EDUCATION
Depositing User: Ms Mentari Simanjuntak
Date Deposited: 21 Jun 2022 05:06
Last Modified: 21 Jun 2022 07:02
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/8140

Actions (login required)

View Item View Item