Asuhan Keperawatan Pasien Diabetes Melitus Tipe NIDDM Yang Mengalami Masalah Ketidakseimbangan Nutrisi Dengan Tindakan Pendidikan Kesehatan Di RSU UKI Jakarta

Agnes, (2019) Asuhan Keperawatan Pasien Diabetes Melitus Tipe NIDDM Yang Mengalami Masalah Ketidakseimbangan Nutrisi Dengan Tindakan Pendidikan Kesehatan Di RSU UKI Jakarta. D3 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img] Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Daftar_Tabel_Daftar_Lampiran_Abstrak)
HalJudulDaftarIsiDaftarTabelDaftarLampiranAbstrak.pdf

Download (550kB)
[img] Text (BAB_I)
BABI.pdf

Download (333kB)
[img] Text (BAB_II)
BABII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (491kB)
[img] Text (BAB_III)
BABIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (339kB)
[img] Text (BAB_IV)
BABIV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (462kB)
[img] Text (BAB_V)
BABV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (328kB)
[img] Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf

Download (307kB)

Abstract

Diabetes Melitus adalah penyakit yang berlangsung secara kronis yang ditandai dengan kadar glukosa dalam darah tinggi.Angka kejadian pasien Diabetes Mellitus Tipe NIDDM sejumlah 2.126 pasien (87%) di rumah sakit UKI Jakarta. Fenomena yang terjadi perawat kurang maksimal dalam memberikan pendidikan kesehatan tentang nutrisi pada pasien Diabetes Mellitus, sehingga ditemukan pasien masih mengkonsumsi makanan yang tinggi gula. Tujuan karya tulis ilmiah ini adalah untuk memperoleh pengalaman nyata dalam memberikan asuhan keperawatan pada pasien Diabetes Melitus Tipe NIDDM yang mengalami ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh dengan tindakan pendidikan kesehatan di RSU UKI Jakarta selama 13 Maret - 22 Maret 2019. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dan pendekatan proses keperawatan agar Nutrisi dapat terpenuhi, dengan cara memberikan pendidikan kesehatan tentang diet diabetes melitus, mengkaji status nutrisi pasien, mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi status nutrisi, memonitoring gula darah sesuai indikasi, mengkaji pengetahuan pasien dan keluarga tentang diet dibetik, mengkaji pola makan dan aktivitas pasien, melibatkan pasien dan keluarga dalam merencanakan kebutuhan nutrisi. Hasil penelitian di dapatkan hari pertama gula darah pasien 2 (Ny.P) 363mg/dl berhasil turun menjadi 205 mg/dl pada hari terakhir karena pasien mengikuti program diet diabetes melitus. Sedangkan pada pasien 1 didapatkan hari pertama gula darah 239 mg/dl yang mengalami ketidakstabilan gula darah hingga hari terakhir 273 mg/dl karena pada hari kedua pasien mengkonsumsi makanan dari luar. Kesimpulan Asupan makanan dengan mengontrol nutrisi diet merupakan dasar penanganan pasien diabetes melitus yang bertujuan untuk menormalkan fungsi dari insulin dan menurunkan kadar glukosa darah. Kata Kunci : KetidakSeimbangan Nutrisi, Diabetes Melitus Tipe NIDDM, Pendidikan Kesehatan. Diabetes mellitus is a chronic disease characterized by high glucose levels in the blood. The total number of NIDDM type diabetes mellitus patients was 2,126 patients (87%) at the UKI Jakarta hospital. The phenomenon that occurs, the nurses are less optimal in providing health education about nutrition to patients with diabetes mellitus so that patients are still consuming foods with high glucose levels. The purpose of making this scientific paper is to gain real experience in providing nursing guidance to patients with NIDDM type diabetes mellitus who get an imbalance of nutrients less than the body’s needs by the act of providing health education at the UKI Jakarta hospital on March 13 on to March 22 2019. The scientific paper uses a case study method and approach to the nursing process so that the nutrition of diabetic patients can be fulfilled by providing health education about diets for people with diabetes mellitus,assessing the nutritional status of patients, identifying factors that influence nutritional status, monitoring glucose as indicated, assess the knowledge of patients and families about the diabetic diet, study diet and patient activities, involve patients and families in planning nutritional needs. The results obtained, the first day the glucose value of the second patient (Mrs. P) amounted to 363 mg/dl, than managed to drop to 205 mg/dl on the last day because the patient followed the diabetes mellitus diet program. Whereas for the first patient, on the first day the glucose value was 239 mg/dl and then the glucose value was unstable until the last day which was 273 mg/dl because on the second day patient consumed food from outside. Conclusion. By controlling the intake of nutrients from food, diet is the basis for handling patients with diabetes mellitus which aims to normalize the function of insulin and reduce glucose levels in the blood. Key Words : Nutritional Imbalance, Diabetes Mellitus Type NIDDM, Health Education

Item Type: Thesis (D3)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorAritonang, Yanti AnggrainiNIDN306098402UNSPECIFIED
Thesis advisorLindung, UNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: MEDICINE > Internal medicine > Specialties of internal medicine
Divisions: FAKULTAS VOKASI > Keperawatan
Depositing User: Mr Alexander Jeremia
Date Deposited: 30 Sep 2020 05:00
Last Modified: 30 Sep 2020 05:00
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/2618

Actions (login required)

View Item View Item