Putra, Wendra Darma (2018) Analisis Konservasi Energi Listrik pada Warehouse Building PT. Uvw Mengacu Standar Intensitas Konsumsi Energi. S1 thesis, Universitas Kristen Indonesia.
Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Abstrak)
HalJudulDaftarisiAbstrak.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (871kB) |
|
Text (BAB_I)
BABI.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (147kB) |
|
Text (BAB_II)
BABII.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (262kB) |
|
Text (BAB_III)
BABIII.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (118kB) |
|
Text (BAB_IV)
BABIV.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (1MB) |
|
Text (BAB_V)
BABV.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (98kB) |
|
Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (103kB) |
Abstract
Warehouse building pada PT. UVW merupakan salah satu gedung yang menjadi penyumbang borosnya konsumsi energi listrik pada perusahaan tersebut. Gedung yang memiliki luas bangunan sebesar 1575 m2 ini mengkonsumsi energi listrik yang cukup tinggi, yaitu mencapai 123,3549 kW artinya setara dengan 2960,5176 kWh perhari. Jika mengacu pada standar intensitas konsumsi energi (IKE), perhitungan konsumsi energi listrik gedung ini dalam satu tahun mencapai 684,208514 kWh / m² / th. Sedangkan dalam standar IKE sendiri, untuk tipe bangunan yang paling tinggi dalam pemakaian energi listriknya adalah rumah sakit dengan angka 380 kWh / m² / th. Hal ini dapat disimpulkan bahwa warehouse building merupakan gedung yang konsumsi energi listriknya sangat boros dan melebihi batas teratas dalam standar IKE. Pada tugas akhir ini akan menganalisa penyebab borosnya dalam pemakaian energi listrik dengan beberapa tahapan metode, yaitu three diagram, pengujian scatter, pengujian akar masalah, pembuatan diagram scatter. Beberapa tahapan tersebut digunakan dengan tujuan untuk mengerucutkan akar permasalahan, sehingga dapat menentukan langkah-langkah untuk penanggulangan dari akar permasalahan. Setelah langkah perbaikan dilaksanakan, didapatkan nilai IKE sebesar 367,734571 kWh / m2 / th. Nilai IKE yang diperoleh setelah perbaikan turun sebesar 46%, sehingga dapat disimpulkan bahwa penanggulangan akar permasalahan yang dilakukan berhasil.
Item Type: | Thesis (S1) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | TECHNOLOGY | ||||||||
Divisions: | FAKULTAS TEKNIK > Teknik Elektro | ||||||||
Depositing User: | Mr Andika Prima | ||||||||
Date Deposited: | 24 Sep 2024 04:40 | ||||||||
Last Modified: | 24 Sep 2024 04:40 | ||||||||
URI: | http://repository.uki.ac.id/id/eprint/17049 |
Actions (login required)
View Item |