Kajian Konsep Arsitektur Berkelanjutan dalam Perancangan Kawasan Glamour Camping (Studi Kasus: Penginapan Kabin Dieng, Wonosobo)

Prasetyo, Ade Aji (2024) Kajian Konsep Arsitektur Berkelanjutan dalam Perancangan Kawasan Glamour Camping (Studi Kasus: Penginapan Kabin Dieng, Wonosobo). S2 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img] Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Daftar_Gambar_Daftar_Tabel, Daftar_Lampiran_Abstrak)
1 Hal Judul, Abstrak, Daftar isi, Daftar Gambar, Daftar Tabel, Daftar Lampiran.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text (BAB_I)
2 BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (368kB)
[img] Text (BAB_II)
3 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)
[img] Text (BAB_III)
4 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (415kB)
[img] Text (BAB_IV)
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (BAB_V)
6 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (237kB)
[img] Text (Daftar _ustaka)
7 Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (289kB)

Abstract

Pandemi COVID-19 telah memicu pertumbuhan cepat industri glamping sebagai alternatif liburan yang aman, namun perkembangan pesat ini menimbulkan tantangan terkait timbulnya kerusakan lingkungan yang masif diakibatkannya perkembangan pembangunan glamping yang begitu pesat ini. Hal ini dikarenakan tidak adanya konsep arsitektur atau regulasi khusus dalam perancangan glamping. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian dan pengembangan konsep arsitektur berkelanjutan untuk perancangan kawasan glamping. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif, dengan fokus penelitian pada konsep pengolahan tapak yang berkelanjutan, menggunakan studi kasus Penginapan Kabin, Dieng. Penelitian ini mendapatkan lima konsep perancangan tapak untuk kawasan glamping, diantaranya adalah pengolahan luasan tapak, pengolahan tapak pada lahan berkontur, pengolahan tapak pada lahan berpohon, pengolahan air dan drainase tapak, dan pengolahan tapak dengan view. Konsep-konsep ini menjaga keseimbangan antara kebutuhan manusia dan kelestarian alam, menciptakan ruang yang nyaman, aman, ekologis, dan berkelanjutan. Dengan demikian, pembangunan wisata glamping pesat tidak akan memberikan dampak signifikan terhadap alam, bahkan memungkinkan kebutuhan manusia dan kelestarian alam berjalan seiring. Kata Kunci : Konsep, Glamping, Arsitektur Berkelanjutan, Pengolahan tapak. / The COVID-19 pandemic has triggered rapid growth in the glamping industry as a safe vacation alternative, but this rapid development has brought challenges related to massive environmental damage caused by the rapid expansion of glamping construction. This is due to the lack of specific architectural concepts or regulations in glamping design. This study aims to review and develop sustainable architectural concepts for glamping area planning. The research method used is a qualitative approach, with a focus on sustainable site planning concepts, using the case study of Penginapan Kabin, Dieng. This research identifies five site planning concepts for glamping areas, including site area planning, site planning on contoured land, site planning on wooded land, water and drainage management, and site planning with a view. These concepts maintain a balance between human needs and environmental preservation, creating spaces that are comfortable, safe, ecological, and sustainable. Thus, the rapid development of glamping will not have a significant impact on nature, even allowing human needs and environmental preservation to go hand in hand. Keywords: Concepts, Glamping, Sustainable Architecture, Site Planning

Item Type: Thesis (S2)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorEni, Sri PareNIDN8845623419sri.eni@uki.ac.id
Thesis advisorSudarwani, M. MariaNIDN0607027101margareta.sudarwani@uki.ac.id
Subjects: TECHNOLOGY > Building construction
Divisions: PROGRAM PASCASARJANA > Magister Arsitektur
Depositing User: Mr Ade Aji Prasetyo
Date Deposited: 17 Jul 2024 10:00
Last Modified: 17 Jul 2024 10:00
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/15105

Actions (login required)

View Item View Item