Survei Kepuasan Penggunaan ATM dan Mobile Banking PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Oleh Mahasiswa Prodi Analisis Keuangan Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia

Lubis, Marissa Gloria (2022) Survei Kepuasan Penggunaan ATM dan Mobile Banking PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Oleh Mahasiswa Prodi Analisis Keuangan Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia. D3 thesis, Universitas Kristen Indonesia.

[img] Text (Hal_Judul_Daftar_Isi_Daftar_Gambar_Daftar_Tabel_Daftar_Lampiran_Abstrak)
HalJudulDaftarIsiDaftarGambarDaftarTabelDaftarLampiranAbstrak.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text (BAB_I)
BABI.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (218kB)
[img] Text (BAB_II)
BABII.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (177kB)
[img] Text (BAB_III)
BABIII.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (657kB)
[img] Text (BAB_IV)
BABIV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (187kB)
[img] Text (BAB_V)
BABV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (74kB)
[img] Text (Daftar_Pustaka)
DaftarPustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (150kB)
[img] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)

Abstract

Kebutuhan penggunaan internet dan akses yang mudah pada era saat ini membuat generasi muda lebih menyukai hal yang serba cepat. Bank sebagai lembaga keuangan membuat terobosan terbaru dalam dunia digital guna memudahkan dan menarik minat generasi muda. Universitas Kristen Indonesia bekerja sama dengan Bank Negara Indonesia dalam layanan kegiatan perbankan, antara lain memberikan layanan produk tabungan taplus muda untuk keperluan pembayaran uang kuliah dan lain sebagainya. Penelitian ini dilakukan di Universitas Kristen Indonesia pada bulan Juli 2022 dengan populasi Mahasiswa Prodi Analisis Keuangan Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia angkatan 2019, 2020, dan 2021. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 75 mahasiswa secara keseluruhan dari tiga angkatan dengan masing-masing angkatan 2019 sebanyak 29 mahasiswa, angkatan 2020 sebanyak 15 mahasiswa, dan angkatan 2021 sebanyak 35 mahasiswa. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui tingkat kepuasan penggunaan Automatic Teller Machine dan Mobile Banking PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. oleh mahasiswa Prodi Analisis Keuangan Fakultas Vokasi Universitas Kristen Indonesia. Metode Penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan metode deskriptif. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner google form yang disebarkan kepada mahasiswa berupa pernyataan sebanyak 27 item dan pertanyaan sebanyak 24 item. Dalam hasil penelitian diperoleh data 35 mahasiswa yang menggunakan Automatic Teller Machine dan Mobile Banking Bank Negara Indonesia dengan hasil rata-rata per indikator kualitas layanan yaitu tangibles(bukti langsung) sebesar 86%, responsiveness (daya tanggap) sebesar 85%, assurance (jaminan) sebesar 87%, reliability (keandalan) sebesar 82%, dan empathy (empati) sebesar 82%. Kesimpulan penelitian ini adalah mahasiswa lebih memilih menggunakan Automatic Teller Machine dan Mobile Banking berdasarkan kemudahan akses tempat tinggal dan karena kesamaan dengan mayoritas bank yang dipilih oleh komunitasnya di luar kampus. Kata Kunci: Tingkat Kepuasan, Kualitas Layanan, Kebutuhan, Penggunaan, Automatic Teller Machine, Mobile Banking. / The need for internet use and easy access in the current era makes young people prefer things that are fast-paced. Bank as financial institutions make the latest breakthroughs in the digital world to facilitate and attract the interest of the younger generation. Christian University of Indonesia cooperates with Bank Negara Indonesia in banking activities, including providing services for young taplus savings products for the purpose of paying tuition fees and so on. This research was conducted at the Christian University of Indonesia in July 2022 with a population students Financial Analysis Study Program, Vocational Faculty, Christian University of Indonesia batch 2019, 2020, and 2021. The sample in this study are 75 students in total from three batches with each batch of 2019 amount 29 students, batch 2020 amount15 students, and batch 2021 amount 35 students. The purpose of this study was to determine the level of satisfaction using the Automatic Teller Machine and Mobile Banking of PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. by students of the Financial Analysis Study Program, Vocational Faculty, Christian University of Indonesia. The research method used is qualitative with descriptive method. The research instrument used was a google form questionnaire which was distributed to students with 27 items of statement and 24 items of question. The results of the study obtained data from 35 students who used the Automatic Teller Machine and Mobile Banking of Bank Negara Indonesia with the average results per service quality indicator, tangibles 86%, responsiveness 85%, assurance 87%, reliability 82%, and empathy 82%. The conclusion of this study is that students prefer to use Automatic Teller Machines and Mobile Banking based on the ease of access to housing and because of similarities with the majority of banks chosen by their community outside campus. Keywords: Satisfaction Level, Service Quality, Needs, Usage, Automatic Teller Machine, Mobile Banking.

Item Type: Thesis (D3)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorJuniasti, RidwandariNIDN0302066703riwandari.juniasti@uki.ac.id
Subjects: SOCIAL SCIENCES > Economic theory. Demography
SOCIAL SCIENCES > Economic history and conditions
Divisions: FAKULTAS VOKASI > Perbankan
Depositing User: Mr Ero Papa
Date Deposited: 26 Jun 2024 04:06
Last Modified: 26 Jun 2024 06:03
URI: http://repository.uki.ac.id/id/eprint/14936

Actions (login required)

View Item View Item